Kota adalah karya seni manusia yang dibangun untuk membina kehidupan. Di sisi Iain, kota ibarat organisme yang selalu berkembang, mengalami perubahan, pendewasaan, bahkan berisiko menghadapi kemati…
Buku ini memberikan panduan perencanaan dan pemrograman infrastruktur di beberapa kawasan perkotaan yang lebih terpadu dan sinergis antarsektor, antarwilayah, dan antar-pemangku kepentingan. Di dal…
Konsekuensi kota yang tumbuh angkuh oleh proyek-proyek pembangunan adalah mengabaikan kampung-kota sebagai entitas yang lebih awal hadir. Narasi kampung dan sungai yang hari ini kita warisi patah d…
Buku ini berisi kumpulan metode dan teknik untuk melakukan perencanaan kota dan perkotaan secara holistik-komprehensif serta inovatif. Materi buku merupakan hasil eksplorasi, adaptasi, dan pengemba…
Buku ini dituliskan dalam tujuh bab. Bab pertama menjelaskan tentang dasar pemikiran penulisan buku ini, bagaimana posisi terhadap buku teks sejenis, apa yang diharapkan, kesulitan dalam menjelaska…
Buku ini berisi tulisan penulis yang pernah dimuat di media massa cetak. Beberapa bab diberi penambahan kelengkapan referensi dan gambar baru. Memuat tipologi kota, bagaimana menilai kinerja kota, …
Diterbitkannya buku ini merupakan upaya panjang dari Pusat Penelitian dan Pengembangan Perumahan dan Permukiman untuk mewujudkan sistem penyelenggaraan perumahan dan permukiman di Indonesia di masa…
Rencana Strategis memuat isu isu strategis, visi, misi, tujuan, sasaran, kondisi dan tantangan, strategi dan kebijakan, program dan kegiatan serta indikator- indikatornya yang dilaksanakan oleh Bal…
Mempelajari permukiman kota atas dasar golongannya adalah sangat penting. Hal ini dimaksudkan agar para perencana, mampu memberikan tempat yang semestinya bagi kota-kota yang ada dalam konstelasi p…
Buku "Ekonomi Perkotaan" karya Sukanto Reksohadiprojo adalah salah satu literatur penting yang membahas berbagai aspek ekonomi yang terkait dengan kota dan perkotaan di Indonesia.