Textbook
Ilmu Lingkungan
Buku ini, memberikan gambaran dan pembahasan serta solusi atas kondisi lingkungan saat ini. Materi yang dibahas penulis antara lain: Menuju Pendidikan Manusia Pembina Lingkungan; Ekologi dan Ilmu Pengetahuan Lingkungan; Lingkungan Hidup dan Azas Ilmu Lingkungan; Ekosistem Darat, Hutan, dan Perairan: Lingkungan Tropika dan Karakteristiknya; Ekosistem Hutan Tropis, Laut, Pantai, dan Akualik Air Tawar, Konservasi dan Pembangunan Berkelanjutan; Pencemaran; dan Etika Lingkungan dan Pemukiman. Akhir dari setiap bab disertai dengan tugas dan latihan. Hal ini dimaksudkan untuk meningkatkan kemampuan kognitif dan keterampilan berpikir kritis dalam menganalisis permasalahan lingkungan.
0000012144 | 577 WIJ i | Library Pusperkim | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain