Textbook
Membangun Rumah Sederhana Sehat Tahan Gempa
Buku ini menjelaskan mengenai fenomena gempa bumi dan bagaimana membangun rumah sederhana, sehat dan tahan gempa. Dalam membuat rumah tahan gempa juga mempertimbangkan penampilan dan kebutuhan ruangan sehingga memberikan kenyamanan dan keselamatan penghuninya. Dalam membangun juga memperhatikan kesatuan struktur, penataan ruangan, material bahan bangunan, pengawasan. Selain itu dijelaskan tahapan pengerjaan mulai tahap pondasi sampai finishing dan tindakan pencegahan serta penyelamatan terhadap gemap bumi.
0000013010 | 690.81 SAB m | Library Pusperkim | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain