Textbook
Bung Karno: Jejak Langkah Bapak Revolusi Indonesia
"Bung Karno: Jejak Langkah Bapak Revolusi Indonesia adalah sebuah buku yang berisi tentang biografi Presiden Pertama Republik Indonesia, Ir. Soekarno. Buku yang ditulis oleh Hasna ini memiliki 204 halaman yang memuat banyak informasi penting tentang Ir. Soekarno.
Buku Bung Karno: Jejak Langkah Bapak Revolusi Indonesia terdiri dari 8 bagian cerita yang masing-masing memuat tentang pergerakan Bung Karno muda, Nilai-nilai pergerakan Sukarnoisme, Masa-masa ujian bung karno, Masa Imperialisme Jepang, Kemerdekaan Indonesia, Ujian mempertahankan kemerdekaan, Hijrah ke Yogya dan yang terakhir setelah Indonesia benar-benar merdeka.
Buku ini cocok dibaca untuk kamu yang ingin mengetahui informasi mendalam soal Soekarno. Semua perjalanan hidup Soekarno dituliskan ke dalam buku ini, mulai dari kelahiran Sang Proklamator sampai jejak langkahnya sebagai Bapak Revolusi Indonesia."
0000011540 | 923.1 HAS b | Library Pusperkim | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain