Referensi
Profil Propinsi Republik Indonesia: Timor Timur
Penulisan buku ini dilakukan melalui pola pendekatan Ketahanan Nasional, yaitu memberikan gambaran situasi dan kondisi daerah berdasarkan pendekatan geografi, penduduk, kekayaan alam, ideologi, politik, ekonomi, sosial budaya, dan pertahanan keamanan pada provinsi Timor Timur. Untuk lebih mampu memberi gambaran yang lebih sempurna mengenai daerah masing-masing, maka disertai juga dengan sejarah atau latar belakang kelahirannya, serta nilai-nilai budaya tradisional yang masih menjadi pegangan hidup masyarakatnya. Oleh karena itu diharapkan buku ini sekaligus akan ikut menjawab masalah tingkat Ketahanan Nasional bangsa Indonesia pada saat menjelang awal pelaksanaan Pembangunan Jangka Panjang Tahap II untuk masing-masing daerah. Dengan kata lain, kita akan dapat mengetahui sejauh mana tingkat Ketahanan Nasional sudah cukup memadai di semua daerah, atau sudah merata.
0000006934 | R 991 RUD p | Library Pusperkim | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain