Pedoman
Petunjuk Teknis Pt T-19-2002-C: Tata Cara Perencanaan Tempat Pembuangan Akhir Sampah (TPA) di Daerah Pasang Surut
Tata cara perencanaan bangunan TPA sampah di Daerah Pasang Surut ini dimaksudkan sebagai pegangan atau acuan bagi perencana dan pelaksana dalam upaya pembangunan TPA sampah yang dikhususkan untuk daerah pasang surut. Tata cara ini bertujuan untuk memberikan masukan dalam prosedur pelaksanaan pembangunan, sehingga dapat membantu upaya pelestarian lingkungan. Tata cara ini memuat istilah dan definisi, persyaratan umum dan teknis mengenai tata cara pengerjaan dalam merencanakan dan menentukan lokasi TPA sampah di daerah pasang surut TPA sampah dirancang untuk pelayanan maksimum 1 (satu) ibu kota kecamatan (IKK) atau 30000 jiwa.
0000001060 | R 658.4013 PUS p | Library Pusperkim (Folder 24) | Tersedia |
0000001061 | R 658.4013 PUS p | Library Pusperkim (Folder 24) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain