Standar Nasional Indonesia
SNI 03-6405-2000: Tata Cara Pengelasan Pipa Baja untuk Air di Lapangan
Standar ini menyangkut pengelasan di lapangan secara manual, semi otomatik dan otomatik dengan proses pengelasan busur logam pada pipa baja yang dibuat di pabrik. Pengelasan di lapangan tersebut meliputi tiga tipe penyambungan melingkar:
1) Sambungan tumpang;
2) Sambungan tumpul;
3) Sambungan tumpul berikat. Standar ini juga mencakup pengelasan lain yang disyaratkan pabrik, pemasangan khusus dan perlengkapannya. Standar ini tidak mencakup disain sambungan las di lapangan
0000000719 | R 658.4013 BAD s | Library Pusperkim (Folder 25) | Tersedia |
0000000713 | R 658.4013 BAD s | Library Pusperkim (Folder 25) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain