Standar Nasional Indonesia
SNI 19-6743-2002: Metode Pengujian Sifat Hidraulik Akuifer dengan Cara Theis
Standar ini meliputi : 1) ketentuan, cara pengerjaan dan laporan; 2) penentuan sifat hidraulik yaitu transmisivitas T dan koefisien kandungan S dari akuifer tertekan tunggal, yang tersusun dari batuan atau media berbutir yang tak padu dan bersifat menerus, dengan menggunakan cara analisis Theis terhadap data uji pemompaan atau data uji penginjeksian di lapangan; 3) penentuan sifat hidraulik akuifer bebas dengan persyaratan dan pengambilan anggapan tambahan.
0000000523 | R 658.4013 BAD s | Library Pusperkim (Folder 15) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain