Standar Nasional Indonesia
SNI 6469:2012: Tata Cara Pembangunan Sumur Produksi dengan Pengeboran Sistem Sirkulasi Langsung
Maksud dan tujuan dari penyusunan SNI ini adalah sebagai acuan dalam melaksanakan pembangunan sumur produksi dengan sistem sirkulasi langsung pada pelaksanaan pengeboran atau eskplorasi air tanah. Jenis sumur produksi ada tiga, yaitu dangkal, menengah dan dalam dengan tahapan di antaranya antara lain persiapan, pengerjaan pengeboran dan pelaporan. Sumur produksi yang dibuat terutama dirancang untuk pengambilan air tanah atau sebagai sumur pantau.
0000000521 | R 658.4013 BAD s | Library Pusperkim (Folder 15) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain