Standar Nasional Indonesia
SNI 6385:2016: Spesifikasi Semen Slag untuk Digunakan dalam Beton dan Mortar
Dalam standar ini tercakup liga tingkat kekuatan semen slag untuk digunakan sebagai bahan sementisius pada pembuatan beton dan mortar. Slag yang diuraikan dalam standar ini boleh dicampur dengan semen portland untuk menghasilkan semen yang memenuhi persyaratan ASTM 595 atau digunakan sebagai
komponen secara terpisah dalam campuran beton atau mortar. Standar ini merupakan pelengkap dari SNI 2847/2013 Persyaratan beton struktural untuk bangunan gedung. Pencampuran bahan slag ke dalam semen portland bukan saja berarti meningkatkan nilai slag yang selama ini hanya dikenal sebagai bahan limbah, akan tetapi juga merupakan cara untuk menghemat energi yang diperlukan dalam proses produksi semen portland.
0000000461 | R 658.4013 BAD s | Library Pusperkim (Folder 10) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain