Standar Nasional Indonesia
SNI 03-6893-2002: Metode Pengujian Berat Jenis Maksimum Campuran Beraspal
Dalam melakukan suatu kegiatan pengujian tahapan-tahapan yang dilakukan harus sesuai dengan prosedur yang ditentukan.
Metode Pengujian Berat Jenis Maksimum Campuran Beraspal disusun untuk berbagai pihak yang akan melakukan pengujian.
Didalam pedoman ini ditampilkan urutan-urutan kegiatan yaitu: Ruang Lingkup, Pengertian, Ketentuan dan Prosedur termasuk tabel yang menunjukan berat minimum benda uji sesuai dengan ukuran besar butir yang akan diuji.
0000000346 | R 658.4013 BAD s | Library Pusperkim (Folder 7) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain