Standar Nasional Indonesia
SNI 03-6825-2002: Metode Pengujian Kekuatan Tekan Mortar Semen Portland untuk Pekerjaan Sipil
Metode Ini dimaksudkan sebagai acuan dan pegangan untuk melakukan pengujian kekuatan tekan mortar semen portland untuk pekerjaan sipil. Tujuan metode ini adalah untuk mendapatkan nilai kekuatan tekan mortar pada umur tertentu yang digunakan untuk menentukan mutu semen portland. Ruang lingkup metode ini meliputi persyaratan pengujian, ketentuan-ketentuan, cara pengujian dan laporan hasil pengujian kekuatan tekan mortar semen portland dengan menggunakan benda uji berbentuk kubus dengan ukuran 5 cm.
0000000316 | R 658.4013 BAD s | Library Pusperkim (Folder 6) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain