Standar Nasional Indonesia
SNI 3421:2011: Cara Uji Kuat Tekan Beton Ringan Isolasi
Salah satu sifat penting dari beton ringan isolasi adalah kuat tekannya, yang dapat digunakan sebagai dasar dalam penilaian mutu atau karakteristik dari produk beton yang dihasilkan. Untuk mendapatkan kuat tekan tersebut harus dilakukan pengujian dengan metode yang telah dibakukan dengan mengacu Standar Internasional. Standar ini dimaksudkan untuk digunakan sebagai acuan bagi para laboran dalam melakukan pengujian kuat tekan beton ringan isolasi di laboratorium. Dengan tersusunnya standar ini diharapkan dapat membantu dalam upaya mendapatkan karakteristik beton ringan isolasi dan sifat penting lainnya sesuai kebutuhan lapangan.
0000000263 | R 658.4013 BAD s | Library Pusperkim (Folder 4) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain