Standar Nasional Indonesia
SNI 03-6417-2000: Spesifikasi Semen-Tanah untuk Bendungan Urugan
Standar ini membahas ketentuan-ketentuan sifat-sifat bahan dan uji laboratorium, konsep desain dan pertimbangan, metode konstruksi dan prosedur pengawasan konstruksi
serta evaluasi kinerja, Standar ini dimaksudkan untuk memberikan acuan tentang penggunaan semen-tanah (bukan beton gilas) pada bendungan urugan, Standar ini ditujukan untuk memudahkan para perencana dan pelaksana dalam mempertimbangkan metode konstruksi dan prosedur pengawasan serta perawatan/ pemeliharaan, agar diperoleh kinerja pemasangan semen-tanah yang baik, tahan lama, tahan terhadap rayapan gelombang/erosi, rembesan dan ikatan perlapisannya.
0000000193 | R 658.4013 BAD s | Library Pusperkim (Folder 1) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain