Buku ini membahas berbagai jenis perjanjian yang diatur dalam hukum Indonesia, seperti jual-beli, sewa-menyewa, perjanjian kerja, dan pemberian kuasa2. Buku ini dianggap penting bagi mereka yang in…
Sengketa tanah yang terjadi dewasa ini, ternyata tidak hanya menyangkut tanah yang belum terdaftar secara hukum dan belum memiliki sertifikat, tetapi juga tanah yang sudah didaftar dan mempunyai se…
Hukum perbankan memainkan peran penting dalam menjaga stabilitas dan integritas sistem keuangan, terutama dalam menghadapi isu-isu seperti pencucian uang, merger, likuidasi, dan kepailitan. Buku in…
Dibandingkan dengan edisi II dan III, buku ini isinya lebih banyak karena ditambah satu Bab yang baru yaitu Bab VI BUNGA RAMPAI HUKUM PERDATA, yang berisi sejumlah artikel yang membahas masalah-mas…
Buku ini membahas secara jelas tentang prosedur mengajukan gugatan cerai. Tanpa bermaksud mengamini fenomena perceraian yang banyak terjadi di masyarakat, buku ini memaparkan beberapa tahap an yang…
Buku ini dirangkai dalam himpunan tulisan yang berasal dari tulisan- tulisan penulis mengenai berbagal masalah aktual di bidang kenotariat an. Beberapa substansi tulisan tersebut telah didiskusikan…
Keputusan Mendikbud No. 0325/U/1994 tentang Kurikulum yang Berlaku Secara Nasional Program Sarjana Hukum menyebutkan bahwa salah satu Mata Kuliah Keahlian (MKK) Hukum ialah Hukum Perdata dan sebelu…
Buku ini adalah terjemahan dari sebuah disertasi yang menarik yang asli nya ditulis dalam bahasa Belanda dan dipertahankan oleh Dr. Herlien Budiono di Universitas Leiden, Belanda, pada tahun 2001. …
"Hukum perikatan atau verbintenis merupakan hubungan hukum antara dua pihak di dalam lapangan harta kekayaan, di mana pihak kreditur berhak atas suatu prestasi dan pihak debitur berkewajiban memenu…
Merancang suatu kontrak (contract drafting) merupakan keterampilan penting dalam dunia hukum dan bisnis, karena kontrak adalah instrumen yang mengatur hubungan, hak, dan kewajiban antara para pihak…