Bendung karet merupakan hasil pengembangan jenis bendung tetap menjadi bendung gerak dengan membuat tubuh bendung dai tabung karet yang dikembangkan. Pembukaan bendung bisa dilakukan secara otomati…
Pedoman ini menguraikan perilaku bendungan urugan dan ebatmen yang harus dipantau dengan instrumen; konsep dan pertimbangan sistem desain instrumentasi geoteknik; rangkuman cara kerja alat ukur; pe…
Dalam pedoman ini diuraikan langkah-langkah yang perlu diperhatikan dalam perencanaan pelaksanaan pembuatan bendung bronjong dengan sekat semi kedap air, seperti persyaratan teknik, survei dan peny…
Pedoman perencanaan hidraulik bendung dan pelimpah bendungan tipe gergaji ini disusun berdasarkan hasil pengkajian lapangan dan laboratorium oleh Tim Balai Bangunan Hidraulik dan Geoteknik Keairan,…
Tata Cara Pembuatan dan Pelaksanaan Beton Kekuatan Tinggi ini dipersiapkan oleh Panitia Teknik Standardisasi Bidang Konstruksi dan Bangunan, melalui Gugus Kerja Bidang Bahan Bangunan pada Sub Panit…
Beton Padat Giling (Roller Compacted Concrete, BPG), merupakan salah satu campuran beton yang menggunakan semen sebagai bahan pengikat agregat dalam campuran dengan Kadar semen relatif rendah. Komp…
Tata Cara Pembuatan Bata Semen Berlubang disusun dalam rangka memenuhi efisiensi dan meningkatkan mutu produksi dan hasil pembangunan di bidang teknologi permukiman. Tata Cara ini dapat digunakan …
Tata cara penilaian dan peneerimaan beton normal elama pelaksanaan bangunan di maksudkan untuk digunakan sebagai acuan dan pegangan dalam melakukan penilaian dan penerimaan mutu beton di lapangan.…
Fiber semen merupakan bahan alternatif, sebagai pengganti kayu yang potensinya semakin berkurang. Bahan ini terbuat dari pembuat asbes semen dengan kadar/prosentase asbesnya lebih kecil dari 5%, se…
Pedoman ini dimaksudkan sebagai penuntun bagi praktisi di dalam mendesain timbunan jalan di atas tanah gambut dengan metode prapembebanan. Berbagai teknik analisis stabilitas dan penurunan timbunan…